Mengupas Teknik Advanced Mayapada Hospital Tangani Jantung Koroner
Penyakit Jantung Koroner (PJK) merupakan kondisi terjadinya penyumbatan pembuluh darah koroner. Kondisi ini dapat ditangani dengan operasi bypass jantung atau Coronary Artery Bypass Grafting (CABG).
Tindakan ini termasuk tindakan advanced yang harus dilakukan oleh dokter ahli bedah jantung berpengalaman.
Adapun CABG bertujuan untuk membuat 'jalan pintas' atau bypass, sehingga aliran darah tidak melewati pembuluh darah yang tersumbat dan tetap mengalir dengan baik ke otot jantung.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"(Tujuannya) Agar aliran darah kembali lancar, sehingga otot jantung tetap mendapatkan cukup oksigen dan nutrisi. Pembuluh darah lain bisa diambil dari tubuh pasien, misalnya dari kaki, tangan, atau dada bagian belakang," katanya dikutip Kamis (16/1).
CABG menjadi pilihan terapi apabila kondisi sumbatan pada pembuluh darah koroner sudah tidak memungkinkan untuk dilakukan pemasangan stent/ring.
Menurut Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiak Vaskular Subspesialis Jantung Dewasa Konsultan dari Mayapada Hospital Jakarta Selatan dr. Ismail Dilawar, SpBTKV Subsp. JD(K) pemasangan stent atau ring jantung dilakukan dengan mempertimbangkan kondisi pasien.
Menurutnya, tidak semua kasus jantung cocok untuk dipasang ring, terutama jika lokasi penyumbatan sulit dijangkau.
"Ini bergantung terhadap beberapa penilaian, salah satunya adalah berat ringannya sumbatan. Yang kedua adalah banyak sedikitnya sumbatan, ketiga adalah panjang pendeknya sumbatan," kata dr. Ismail.
"Ketika penyumbatannya sudah sangat banyak, panjang sekali, dan tingkat sumbatan di atas 70 persen, pilihannya adalah operasi bypass," jelas dr. Ismail.
Terdapat metode advanced dalam tindakan CABG yang disebut Minimally Invasive Cardiac Surgery Coronary Artery Bypass Grafting (MICS CABG) yaitu operasi CABG dengan minim sayatan di dada.
"Pada tindakan MICS CABG, sayatannya hanya sekitar 4-5cm dan tidak memotong tulang, jadi pemulihan pasca-operasi akan lebih singkat, perawatan luka pun akan lebih minimal, dan luka bekas operasi pun akan lebih tidak terlihat," kata dr. Arinto Bono Adji Hardjosworo, Sp.BTKV, Subsp. JD (K) Spesialis Bedah Toraks, Kardiak, dan Vaskular Subspesialis Jantung Dewasa Konsultan Mayapada Hospital Tangerang.
Selain MICS CABG, operasi CABG umumnya dilakukan dengan metode konvensional "on pump" yang menggunakan mesin pintas jantung paru untuk menggantikan sementara fungsi jantung dan paru-paru, termasuk peredaran darah dan kandungan oksigen.
Metode ini menghentikan jantung dan mengosongkannya dari darah, sehingga memudahkan dokter bedah dalam melakukan penyambungan pembuluh darah pintas.
Lihat Juga :![]() |
Lebih lanjut dr. Ismail menjelaskan, teknik lain yang juga dipakai oleh dokter bedah jantung adalah teknik tanpa menggunakan mesin pintas jantung paru yang disebut Off-Pump Coronary Artery Bypass (OPCAB).
"Pada metode ini, jantung tetap dibiarkan berdetak selama operasi dengan hanya menstabilkan area-area tertentu yang sedang dikerjakan oleh dokter bedah dengan menggunakan alat-alat khusus," ujarnya.
Berbagai metode CABG ini dapat dilakukan di layanan unggulan Cardiovascular Center yang tersedia di seluruh unit Mayapada Hospital untuk menangani kasus jantung secara komprehensif dan berstandar internasional.
Antara lain mulai dari langkah pencegahan, deteksi dini, diagnosa, intervensi jantung, bedah jantung, hingga rehabilitasi jantung, bersama tim dokter spesialis jantung dan bedah jantung berpengalaman dalam melakukan teknik bedah advanced didukung dengan fasilitas dan teknologi terkini.
Berbagai tindakan advanced telah dilakukan di Cardiovascular Center Mayapada Hospital seperti, penggantian katup jantung (mitral dan aorta), penanganan gangguan pembuluh darah aorta dengan prosedur TEVAR dan Bentall, sampai dengan bedah jantung untuk menangani penyakit jantung bawaan pada anak-anak seperti Tetralogi of Fallot, ASD dan VSD.
Bagi Anda atau anggota keluarga Anda yang mengalami PJK maupun masalah jantung lainnya dapat berkonsultasi dengan dokter di Cardiovascular Center Mayapada Hospital untuk mendapat penanganan lanjut.
Kini, Anda dapat membuat jadwal pemeriksaan atau skrining jantung di Cardiovascular Center Mayapada Hospital di aplikasi MyCare milik Mayapada Hospital yang memberi akses cepat tanpa harus menunggu lama di rumah sakit, karena MyCare terintegrasi dengan berbagai opsi pembayaran multi channel.
Cardiovascular Center Mayapada Hospital juga memiliki layanan Cardiac Emergency yang siaga 24 jam menangani kasus kegawatdaruratan jantung dengan standar protokol internasional Door to Balloon kurang dari 90 menit.
Layanan Cardiac Emergency Mayapada Hospital dapat diakses melalui fitur button emergency call di aplikasi MyCare atau menghubung kontak emergency 150990.
Untuk memantau kebugaran tubuh Anda, MyCare dapat terkoneksi dengan Google Fit dan Health Access untuk menghitung detak jantung, jumlah kalori terbakar, jumlah langkah kaki, dan body mass index (BMI).
Aplikasi MyCare juga menyajikan informasi kesehatan, informasi layanan dan promo di Mayapada Hospital. Unduh aplikasi MyCare di Google Play Store dan App Store untuk mendapat reward point saat registrasi pertama kali di MyCare yang bisa dipakai untuk potongan harga layanan di Mayapada Hospital.
(inh)-
Mengapa Gelar Pope Dipanggil Paus di Indonesia? Umat Katolik Wajib TahuUngguli Thailand, Indonesia Masuk 10 Besar Destinasi Terindah DuniaSatu Anggota Polsek Menteng Kena Patsus karena Minta THR ke HotelTerowongan Silaturahim Jadi Simbol Toleransi dan Kerukunan Umat Beragama Natal 2024Minta Pendapat soal Mubahalah, Tim Kuasa Hukum Gus Nur Malah Dicuekin MUIHalal Bihalal Berujung 'Sidang', Gubernur Pramono Tanya Biang Kerok Performa Persija JeblokPPN 12% Kerek Biaya Kuliah? Rektor Universitas Paramadina Buka SuaraKorban Penerima Santunan Kecelakaan Turun 4,19%, Makin Sadar Keselamatan Lalu LintasPerkembangan Terbaru Kasus Prank KDRT Baim WongNiat Puasa Ramadan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahnya
下一篇:Menkeunya Trump Kesampingkan Turunnya Sovereign Credit Rating AS
- ·Jaringan Alat Tulis Palsu Terungkap, Snowman Pastikan Produknya Asli dan Aman bagi Konsumen
- ·BYD Segera Miliki Pusat Pengembangan Mobil Listrik Khusus Market Eropa
- ·PPN 12% Kerek Biaya Kuliah? Rektor Universitas Paramadina Buka Suara
- ·Kapan KPU Umumkan Hasil Pilkada 2024? Cek Jadwalnya
- ·PDIP Siap Sambut Parpol 'Balik Kanan' dari KIM Plus di Pilkada Jakarta
- ·Daftar Obat Herbal Berbahaya BPOM, Diklaim Tambah Stamina Pria
- ·BMKG Ungkap Darurat La Nina, Awas Cuaca Ekstrem Hantam Indonesia Hingga April 2025
- ·FOTO: Bayi Beruang Kutub Menggemaskan Debut di Aquarium Sao Paulo
- ·Quick Count Pilkada Kabupaten Kediri 2024, Pasangan Dhito
- ·Dinas Gulkarmat DKI Jakarta Tetap Siaga Selama Libur Lebaran
- ·Terowongan Silaturahim Jadi Simbol Toleransi dan Kerukunan Umat Beragama Natal 2024
- ·Saraf Kejepit Bisa Picu Kelumpuhan, Segera Tangani Sebelum Terlambat
- ·Saham Emiten Gerai Furniture LFLO Kena Suspensi BEI, Ini Alasannya!
- ·Kongres PII Ke
- ·FOTO: Menengok Hamparan Kembang Bawang di Bangladesh
- ·Terminal Pulo Gebang Buka Posko bersama untuk Mudik Lebaran 2025
- ·Cegah Korupsi, KPK Tinjau Pelayanan Publik di Bantul dan Yogyakarta
- ·Cuti Bersama Berakhir, Arus Lalu Lintas di Sejumlah Ruas Jalan Jakarta Masih Lancar
- ·Erick Thohir Cek Harga Tiket Pesawat Didampingi Raffi Ahmad
- ·Tidak Semua Bisa, Kelompok Ini Tidak Boleh Transplantasi Rambut
- ·Anies Baswedan Mohon Buka Kuping Lebar! Masa Jabatan Segera Berakhir, Prasetyo Edi PDIP Nggak Main
- ·Mahasiswa UKI Ditemukan Tewas di Area Kampus, Polisi Lakukan Penyelidikan
- ·Kapan KPU Umumkan Hasil Pilkada 2024? Cek Jadwalnya
- ·Terminal Pulo Gebang Buka Posko bersama untuk Mudik Lebaran 2025
- ·14.057 Narapidana Terima Remisi Natal 2022, 95 Orang Langsung Bebas
- ·Persija Jakarta Geser Jam Latihan Selama Bulan Ramadan
- ·Here We Go: Anies Meluncur ke DPP PDIP Siang Ini, Ada Nama Rano Karno Juga
- ·Tolak Aturan Zonasi Penjualan dan Penyeragaman Kemasan Rokok, Pedagang Siap Edukasi Konsumen
- ·Viral Penipuan Atas Nama Program Makan Bergizi Gratis, BGN: Laporkan ke Polisi
- ·Polres Metro Jakarta Pusat Tangkap Dua Pengedar Narkotika Bermodus Konsultan Spiritual
- ·qs世界艺术大学排名2025年详情
- ·Awal Mula Pameran Yos Suprapto ‘Dibredel’ di Galeri Nasional, Geger 5 Lukisan Mirip Jokowi
- ·Viral Penipuan Atas Nama Program Makan Bergizi Gratis, BGN: Laporkan ke Polisi
- ·FOTO: Bayi Beruang Kutub Menggemaskan Debut di Aquarium Sao Paulo
- ·Cara Cek Letak Tanggal Ijazah S1 untuk CPNS 2024, Pelamar Wajib Tahu!
- ·Terminal Pulo Gebang Buka Posko bersama untuk Mudik Lebaran 2025